Sensualitas Perempuan dalam Jeratan Ajang Konten Pornografi di Media Sosial

Menelanjangi tubuh perempuan di ruang publik media sosial menjadi sebuah perkara yang kini nampak biasa di mata warganet. Media sosial telah menjadi kampung artifisial yang memiliki akses kebebasan…